Sunday, September 27, 2015

Beda Muslim dan Mukmin

Hasil gambar untuk mukmin
Apa perbedaan muslim dan mukmin di hadapan Allah SWT?
Muslim itu tingkatan dasar orang beragama Islam, dimana ia mempercayai 5 rukun Islam:
- Mengucapkan 2 kalimat syahadat (Aku bersaksi tiada Tuhan selain Allah.... dst)
- Menunaikan Sholat
- Membayarkan zakat
- Berpuasa pada bulan Ramadhan
- Naik Haji (jika mampu)

Sedangkan Mukmin adalah tingkatan yang jauh lebih tinggi. Dimana seseorang menjalankan Ibadah dengan rasa keimanan yang kuat, bukan hanya mengikuti kewajiban sahaja.

Tingkatan yang lebih tinggi adalah Mukhsin. Dengan ini dia beribadah seolah-olah dia melihat Allah. Ini sudah masuk salah satunya pada tingkatan sufi (orang yang meletakkan segala sesuatu berpegangan kepada kecintaan Allah), dalam arti setiap ibadah dan baktinya kepada sesama selalu merasa diamati dan dilihat oleh Allah.

No comments:

Post a Comment

Dukhon

Saat ini di dunia dan juga tentu saja termasuk indonesia, sedang perjadi pandemi yang berasal dari corona. Nama legkapnya virus corona. Ata...